oleh Operator LPPI Unisa Yogya | 2024-01-30-4 | Pengumuman
Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan salah satu kegiatan penting dalam perjalanan pendidikan mahasiswa. Kegiatan ini tidak hanya menjadi ajang pengabdian kepada masyarakat, tetapi juga kesempatan untuk mengembangkan diri dalam berbagai aspek. Salah satu program KKN yang...
oleh Operator LPPI Unisa Yogya | 2024-01-20-4 | Pengumuman, Tak Berkategori
Assalammu’alaikum wr. wb.Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa bahwa LPPI UNISA Yogyakarta akan membuka pendaftaran KKN Mubaligh Hijrah Internasional Semester Genap 2023/2024 di Malaysia pada tanggal 20 – 27 Januari 2024Timeline Pendaftaran:• 20 Januari 2024:...
oleh Operator LPPI Unisa Yogya | 2024-01-08-4 | Tak Berkategori
Assalamu’alaikum wr.wb Puji Syukur Kehadirat Allah SWT, atas segala rahmat dan Hidayah-Nya sehingga dalam keadaan sehat dan penuh dengan karunianya. dalam rangka untuk mengetahui sejauhmana implementasi PHIWK bagi civita akademika UNISA Yogyakarta, diharapkan...
oleh Operator LPPI Unisa Yogya | 2023-11-18-4 | Berita, Tak Berkategori
Yogyakarta, 18 November 2023 – Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta (UNISA) dengan semangat memenuhi undangan yang diajukan oleh Gerakan Kepanduan Hizbul Wathan Kabupaten Sleman untuk turut serta dalam Upacara Pembukaan Lomba Giat Pandu Penghela Pionering DIY....
oleh Operator LPPI Unisa Yogya | 2023-11-18-4 | Berita, Tak Berkategori
Yogyakarta, 14 November 2023 – Lembaga Pengkajian dan Pengamalan Islam (LPPI) menggelar kajian rutin seri ke 39 dengan membawa tema yang relevan dengan kondisi saat ini, “Palestina: Sejarah, Konflik, dan Solidaritas.” Acara yang berlangsung di masjid...